INDRAGIRI HILIR - Usai ditaklukkan oleh PSPS Riau di kandang sendiri pada pekan lalu, Persih FC bertekad akan raih poin penuh pada laga tandang perdana di stadion Depati Amir Pangkal Pinang Provinsi Bangka Belitung yang akan dijamu oleh PS Timah Babel.
Pernyataan tersebut diungkapkan oleh pelatih utama Persih FC, Raja Faisal saat dikonfirmasi, Kamis (27/4/2016).
"Ini laga tandang perdana kita, dan kita targetkan akan meraih poin penuh," tukas Pelatih yang akrab disapa Raja Gopal ini.
Rasa optimis menang terhadap pelatih yang berpostur tubuh tinggi besar ini bukan tanpa alasan, ia katakan sekuat yang dimilikinya bermaterikan di atas rata-rata dari pada pihak lawan.
"Semoga percaya diri kita terus terjaga sehingga harapan kita bisa terwujud, kita optimis dan percaya 3 poin akan diraih jika melihat materi pemain," ulasnya.
Persih FC sendiri berangkat dengan tim official, Rabu (26/4/2017) yang dilepaskan oleh tim manajemen di Mess Persih FC Tembilahan, dan pertandingan ini akan digelar pada Minggu (30/4/2016) di kandang PS Timah Babel.
Rilis
- Olahraga
- Inhil
Hadapi PS Timah Babel, Persih FC Optimis Raih Poin Penuh
Redaksi
Kamis, 27 April 2017 - 21:25:11 WIB
Persih FC bertekad akan raih poin penuh pada laga tandang perdana di stadion Depati Amir Pangkal Pinang Provinsi Bangka Belitung yang akan dijamu oleh
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Olahraga
Riau Bergerak: Bagaimana Acara Olahraga Lokal Meningkatkan Semangat Komunitas
Kamis, 18 September 2025 - 16:46:04 Wib Olahraga
Mantap! Gol Marselino Bawa Indonesia Unggul 2-0 Atas Arab Saudi
Rabu, 20 November 2024 - 00:57:58 Wib Olahraga
Presiden Prabowo Bagikan Momen Nonton Timnas Indonesia Dari Brasil
Rabu, 20 November 2024 - 00:49:05 Wib Olahraga
Bersempena Sumpah Pemuda Ke-95, Wabup H Syamsuddin Uti Closing Ceremony HIMASI Games Competition 2023
Sabtu, 04 November 2023 - 23:40:18 Wib Olahraga

